Cegah Virus Corona, Tutup Saat Batuk dan Bersin

Presiden Jokowi, mengumumkan dua orang Warga Negara Indonesia di Depok positif Virus Corona (COVID-19) pada, Senin (2/3) kemaren. Kabar tersebut sempat membuat masyarakat khawatir.

Baca Juga: Protokoler Setda Cianjur: Bukan pasien Corona, tapi masih suspect

Tetapi Pamerintah tetap meminta agar masyarakat tidak panik dan sampai saat ini vaksin Virus Corona belum ditemukan. Meskipun begitu, ada beberapa hal yang harus dilakukan untuk mencegah wabah Virus Corona.

Baca Juga: 10 Cara Untuk Mencegah Virus Corona

  1. Sering mencuci tangan dengan air dan sabun.
  2. Jangan sentuh mulut, mata dan hidung sebelum mencuci tangan.
  3. Hindari berdekatan dengan orang yang sedang sakit, dan jika ingin berdekatan, gunakan sarung tangan dan  masker .
  4. Jangan gonta ganti benda apapun bersama dengan orang lain jika dalam keadaan sakit.
  5. Saat bersin atau batuk, mulut  jangan di tutup menggunakan tangan, gunakanlah siku bagian dalam atau tisu.
  6. Rutin memberihkan permukaan meja, kursi, telpon genggam atau benda lain yang sering anda sentuh.
  7. Jangan bepergian, jika anda sedang sakit, sekolah, kantor, atau tempat umum lainnya.